resep sayur asam
masakan sayur asam memang sangat enak apalagi saat musim panas seperti sekarang ini .sangat segar saat di hidangkan,masakan sayur asam ini sangat menyehat kan buat tubuh kita karena di dalam nya terkandung banyak sayur yang di olah.unuk lebih jelas nya silah kan resep cara memasak nya.
sayur asam
Bahan yang di siap kan
- 5 sendok makan air asam/asam jawa 5 biji
- 3 buah cabe ijo besar
- 2 liter air
- 4 sdm kacang tanah
- 3 cm lengkuas, dimemarkan dulu
- 15 buah melinjo
- 75 gr kacang panjang
- 1 buah labu siam, dikupas lalu potong seperti dadu
- 3 buah jagung manis, di potong ukuran selera
- daun melinjo 10 lembar/secukupnya
- 3 lembar daun salam
- penyedap rasa
- 1 sendok teh terasi bakar
- garam secukupnya
- 7 siung bawang merah
- gula merah sisir, 1 sendok makan
- 4 cabe merah, jumlahnya bisa dikurangin sesuai selera
- 3 siung bawang putih
Cara membuat sayur asem
- Rebus air hingga mendidih, lalu masukan sayuran seperti masukkan melinjo, jagung dan juga kacang tanah, direbus hingga lunak.
- Tambahkan bumbu yang sudah dihaluskan diatas, lalu masukan juga lengkuas dan daun salam. kemudian didihkan.
- Langkah selanjutnya Masukkan sisa sayuran seperti kacang panjang, labu siam, cabe ijo dan mlinjo.
- Masukan garam, gula, air asam/asam jawa,penyedap rasa aduk hingga rata.
- Masak hingga serasa sampai matang
sekarang hidang kang masakan sayur asam di kala masih hangat dan nikmati segar nya sayur asam yang begitu nikmat,. baca juga resep cara memasak cara memasak opor ayam
0 komentar:
Posting Komentar